Manhwa Terrarium Adventure dibuat oleh komikus Suha Suha (수하수하) ini berkisah tentang :
Jehee, mahasiswi biasa yang mengisi kesehariannya dengan bermain idle game berhasil menjadi orang pertama yang mengumpulkan 999,999,999,999,999 diamond demi reward rahasia. Tapi reward-nya hanya sebuah kunci misterius? Tunggu! Seketika ponselnya menyala sangat terang dan Jehee berpindah ke suatu tempat yang aneh!
Comment